Dewan hadiri Nonton Bareng Pagelaran Wayang Orang
Kepanjen - Joko Eko Sujarwanto, Anggota DPRD Kabupaten Malang Menghadiri undangan dalam rangka kegiatan “ Nonton Bareng Pagelaran Wayang Orang dengan lakon “Pandowo Boyong” secara online “ bertempat di Gedung Sanika Satyawada Polres Malang pada tanggal 15 Januari 2023